Cara Menghilangkan Tahun dan Tanggal Pada Permalink Blogspot

Daftar Isi: (toc)

Gacerindo - Blogspot saat ini belum bahkan mungkin tidak akan menyediakan fitur untuk menghilangkan waktu pada link/url postingan.

- Blogspot saat ini belum bahkan mungkin tidak akan menyediakan fitur untuk menghilangkan waktu pada link/url postingan. Sehingga setiap postingan terdapat waktu (tanggal dan tahun) setelah nama domain. Namun cukup banyak yang ingin tau cara menghapus waktu pada postingan blog karena menurut sebagian blogger menjadikan lebih SEO Friendly.



style="display:block"
data-ad-client="ca-pub-3968788323447297"
data-ad-slot="3675022914"
data-ad-format="auto"
data-full-width-responsive="true">


Sebenarnya, terkait SEO bukan hanya pada URL konten semata. Banyak tips trik yang harus dilakukan agar situs dalam hasil pencarian artikel google mendapatkan nilai ranking terbaik.



Sebelum pembahasan lebih lanjut terkait cara untuk menghilangkan waktu pada postingan blog, ada baiknya untuk mengetahui terlebih dahulu apa itu permalink.



Penjelasan sekilas tentang permalink (tautan permanen) adalah link/url yang membuat pengunjung menuju ke artikel/postingan suatu website atau blog. Tautan ini bersifat permanen dan tidak bisa dirubah. Sehingga akan berdampak url/link yang dituju membuat postingan/artikel/halaman tidak ditemukan.



Dilansir dari Wikipedia, berikut pengertian dan penjelasan permalink.



Sebuah permalink, atau permanen link, adalah URL yang mengarah pada suatu catatan blog atau forum tertentu setelah melewati halaman depan ke arsip. Karena Permalink bersifat permanen tanpa ada batas waktu, maka permalink lebih tahan terhadap kerusakan. Kebanyakan weblogging modern dan sistem perangkat lunak yang mengindikasikan konten memiliki jenis link ini. Jenis website lain menggunakan istilah link permanen, tetapi istilah permalink paling umum digunakan dalam blogosphere. Permalinks sering digunakan agar pengguna mudah membaca data.



Berikut Cara Menghilangkan Waktu di URL/Link Postingan Blogspot/Artikel/Konten/Web



Seperti yang sudah dibahas sebelumnya diatas, Blogspot saat ini belum bahkan mungkin tidak akan menyediakan fitur untuk menghilangkan waktu pada link/url postingan. Namun jika ingin mengabaikan dampak menghilankan waktu pada url/link postingan, berikut trik yang bisa dilakukan:



1. Masuk Ke Akun Blogger Anda

2. Pilih Blog yang Ingin Anda edit

3. Lalu pilih Tema/Template

4. Lanjutkan dengan klik Edit HTML

5. Cari Kode </head>, dan letakkan kode berikut tepat diatasnya:



Kode:



<script type='text/javascript'>

//<![CDATA[

// BloggerJS v0.3.1

// Copyright (c) 2017-2018 Kenny Cruz

// Licensed under the MIT License

var urlTotal,nextPageToken,postsDatePrefix=!1,accessOnly=!1,useApiV3=!1,apiKey="",blogId="",postsOrPages=

["pages","posts"],jsonIndex=1,secondRequest=!0,feedPriority=0,amp="&amp;"[0];function urlVal(){vare=window.location.pathname,t=e.length;return".html"===e.substring(t-5)?0:t>1?1:2}function urlMod(){var e=window.location.pathname;"p"===e.substring(1,2)?(e=(e=e.substring(e.indexOf("/",1)+1)).substr(0,e.indexOf(".html")),history.replaceState(null,null,"../"+e)):(e=(e=postsDatePrefix?e.substring(1):e.substring(e.indexOf("/",7)+1)).substr(0,e.indexOf(".html")),history.replaceState(null,null,"../../"+e))}function urlSearch(e,t){var n=e+".html";t.forEach(function(e){-1!==e.search(n)&&(window.location=e)})}function urlManager(){var e=urlVal();0===e?accessOnly||urlMod():1===e?getJSON(postsOrPages[feedPriority],1):2===e&&(accessOnly||history.replaceState(null,null,"/"))}function getJSON(e,t){var n=document.createElement("script");if(useApiV3){var o="https://www.googleapis.com/blogger/v3/blogs/"+blogId+"/"+e+"?key="+apiKey+"#maxResults=500#fields=nextPageToken%2Citems(url)#callback=bloggerJSON";nextPageToken&&(o+="#pageToken="+nextPageToken),nextPageToken=void 0}else o=window.location.protocol+"//"+window.location.hostname+"/feeds/"+e+"/default?start-index="+t+"#max-results=150#orderby=published#alt=json-in-script#callback=bloggerJSON";o=o.replace(/#/g,amp),n.type="text/javascript",n.src=o,document.getElementsByTagName("head")[0].appendChild(n)}function bloggerJSON(e){var t=[];if(useApiV3||void 0===urlTotal&&(urlTotal=parseInt(e.feed.openSearch$totalResults.$t)),useApiV3){try{e.items.forEach(function(e,n){t.push(e.url)})}catch(e){}nextPageToken=e.nextPageToken}else try{e.feed.entry.forEach(function(n,o){var r=e.feed.entry[o];r.link.forEach(function(e,n){"alternate"===r.link[n].rel&&t.push(r.link[n].href)})})}catch(e){}urlSearch(window.location.pathname,t),urlTotal>150?(jsonIndex+=150,urlTotal-=150,getJSON(postsOrPages[feedPriority],jsonIndex)):nextPageToken?getJSON(postsOrPages[feedPriority]):secondRequest&&(nextPageToken=void 0,urlTotal=void 0,jsonIndex=1,secondRequest=!1,0===feedPriority?(feedPriority=1,getJSON("posts",1)):1===feedPriority&&(feedPriority=0,getJSON("pages",1)))}function bloggerJS(e){e&&(feedPriority=e),urlManager()}bloggerJS();
//]]>

</script>




6. Sumber Kode : Kenny Cruz,Optomasi Blog dan SEO (Grup Facebook)



Sebagai contoh,hasilnya akan seperti Permalink Self-Host.Tahun dan tanggal akan hilang dari tautan permanen.



✔ Permalink Asli

https://www.gacerindo.com/2021/04/cara-menghilangkan-tahun-dan-tanggal.html

✔ Hasilnya

https://www.gacerindo.com/cara-menghilangkan-tahun-dan-tanggal



Namun trik ini hanya menghilangkan waktu postingan yang ditampilkan pada bar browser. Cukup mudah akan tetapi masih terdapat kekurangan yang harus dicermati terlebih dahulu. Hal ini dikarenakan saat url/link di copy untuk dikunjungi secara langsung, membuat konten/artikel/postingan/halaman tersebut tidak akan ditemukan.



Selain itu juga akan berdampak pada saat link/url postingan dibagikan ke media sosial. Karena tidak akan menampilkan tujuan link/url yang dimaksud dan mengalihkan otomatis ke halaman beranda blog/web.



style="display:block"
data-ad-client="ca-pub-3968788323447297"
data-ad-slot="3675022914"
data-ad-format="auto"
data-full-width-responsive="true">


Lalu bagaimana agar tampilannya bisa sempurna?,Satu-satunya cara untuk menghilangkan data waktu tersebut adalah dengan membeli self-host atau menghost blog di penyedia layanan web hosting yang banyak bertebaran didunia internet dengan beragam fitur menarik yang ditawarkan. Sekarang,Anda boleh mengambil keputusan,ketika membuat blog di blogger,masih memilih untuk tetap membiarkan permalink seperti biasanya,atau memilih untuk mengubah tampilan permalink tanpa tertulis tahun dan tanggal postingan.Keputusan di tangan Anda.[source]
Find Out
Related Post

Ikuti Gacerindo.com pada Aplikasi GOOGLE NEWS : FOLLOW (Dapatkan Berita Terupdate tentang Dunia Pendidikan dan Hiburan). Klik tanda  (bintang) pada aplikasi GOOGLE NEWS.

Top Post Ad

Below Post Ad