Daftar Isi: (toc)
Ada beberapa cara memaksimalkan desain rumah minimalis dan tergolong mungil ini.
- Pilihlah furniture yang simpel dan tidak banyak memakan tempat. Selain itu gunakan furniture yang bisa di built-in sehingga bisa ditempakan sesuai dengan ruangan kita. Agar sesuai dengan bentuk ruangan, sebaiknya Anda memesan furniture dengan desain sendiri.
- Gunakan furnitur yang meniliki fungsi lebih atau multifungsi, misalnya tempat tidur yang bisa di geser atau tempat tidur bertingkat.
- Untuk warna ruangan, bisa menggunakan warna yang terkesan muda dan lembut, sehingga terkesan luas dibandingkan dengan menggunakan warna gelap.
- Agar rumah terlihat lebih luas, gunakan cermin pada ruang keluarga. Sebaiknya cobalah mencari tempat yang tepat untuk memasang cermin agat dapat efek yang luas untuk ruangan Anda.
- Untuk memperluas ruangan, Anda bisa juga menggunakan partisi yang bisa dibongkar pasang.
Semoga dengan tips singkat & padat ini, Anda bisa menemukan inspirasi dalam membuat rumah mungil nan minimalis. (wk)
Info Terkait: Maket
Ikuti Gacerindo.com pada Aplikasi GOOGLE NEWS : FOLLOW (Dapatkan Berita Terupdate tentang Dunia Pendidikan dan Hiburan). Klik tanda ☆ (bintang) pada aplikasi GOOGLE NEWS.